Content

Designer VS Seniman

Sabtu, 17 April 2010
Kadang orang awam masih bingung, perbedaan Designer dan Seniman. Mereka sama sama memiliki selera keindahan, namun apa perbedaannya?


Designer ?
Orang / team yang bekerja di industri kreatif, dimana mereka bekerja sama dan mendengarkan permintaan client, dan hasilnya akan disetujui oleh client juga. Biasanya hasilnya digunakan untuk kepentingan komersil. Design merupakan perpaduan antara seni dan teknologi

Seniman?
Mereka mencurahkan opini, dan isi hati langsung yang mereka anggap benar dengan menumpahkannya kedalam suatu media. Mereka tidak bekerja sama dengan client, namun bekerja secara individual dengan hati dan pikiran mereka.

0 komentar:

Posting Komentar